Pengikut

Diberdayakan oleh Blogger.

Jumat, 03 Juli 2009

Cara Mendaftar Google Adsense

Cara Mendaftar Google Adsense. Bagaimana Cara Mendaftar Google Adsense agar diterima?. Memang agak sulit juga mendaftar ke google adsense, ada beberapa persyaratan dan cara yang harus diperhatikan oleh blogger apabila ingin diterima menjadi publisher google adsense.

Cara-caranya cukup sederhana, dan bisa dikatakan mudah. Tapi jangan salah, mendaftar ke google adsense terdakadang sulit juga lho, tidak percaya? banyak kok buktinya. Daripada makin bingung mending langsung aja yuk kita lihat cara-caranya...



Cara mendaftar google adsense agar diterima :

1. Gunakanlah bahasa inggris dalam menulis di blog yang akan kita daftarkan.

2. Apabila merencakan akan mendaftarkan sebuah blog menjadi publisher adsense, usahakan blog tersebut sudah terindex oleh google.

3. Jangan menggunakan template atau tampilan blog yang ala kadarnya, hal ini akan membuat pensurvey dari google adsense melihat blog tersebut hanya bertujuan mendapatkan acount publisher google adsense tersebut.

4. Blog yang baru dibuat minimal berumur 2 minggu dan memiliki paling sedikitnya 15 posting.

5. Gunakan hosting blogspot.com atau blogger.com. Kenapa?, karena kita tahu bahwa blogger adalah milik dari google, nah hal ini tentu akan membedakan blog yang beraliran blogger dengan blog lainnya seperti wordpress atau blogsome dimata google.

Apabila kamu sudah diterima menjadi publisher adsense, silahkan baca bagaimana cara meningkatkan pendapatan adsense.

Salam bang arie...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Text Widget

Text Widget