Gelaran acara Inbox Awards 2010 di Lapangan Tegallega, Bandung, Jawa Barat, Ahad (3/10), telah usai. Para pemenang, penonton, dan pengisi acara puas dengan keseluruhan acara penganugerahaan bergengsi ini.
Bagi Anda yang melewatkan InBox Awards 2010, inilah para pemenang yang berhasil meraih sejumlah penghargaan:
1. "Video Klip Terfavorit": Vierra - Seandainya
2. "Model Video Klip Terfavorit": Naga Lyla (Lyla - Detik Terakhir)
3. "Model Video Klip Cewek Terfavorit": Mitha The Virgin (Triad - Selir Hati)
4. "Pembawa Acara InBox Terfavorit": Andika Pratama
5. "Adegan Video Klip Paling Seru": Tantri ditabrak mobil pacar
6. "Penampilan Band Paling Seru di Video Klip": ST 12-Aku Padamu
7. "Penampilan Band Paling Seru di Inbox": Ungu
8. "Pasangan Paling Seru di Video Klip": Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar (Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar-Cinta Kita)
9. "Pendatang Baru Paling Banyak Direquest": Zivilia
![]() | Hello world! 29 Comments - 16 Aug 2009 |
![]() | An image in a post 6 Comments - 16 Jul 2009 Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Quisque sed felis. Aliquam sit amet felis. Mauris semper, velit semper laoreet dictum, quam diam dictum urna, nec placerat elit nisl in quam. Etiam augue pede, molestie eget, rhoncus at, convallis ut, eros. Aliquam pharetra. Nulla in tellus eget odio sagittis blandit. Maecenas at nisl. Null... More Link |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar